Sunday, September 14, 2014

Resiko aset

Aset perusahaan dikategorikan sebagai aset berwujud ( tangible asset ) dan aset tidak berwujud ( intangible asset ).
Pada umumnya resiko aset adalah resiko murni.
Aset berwujud adalah aset yang dapat dilihat secara fisik dan dikelompokkan berdasarkan 4c cara pandang,yaitu :
1. Kelas asset ( bergerak tidak bergerak ).
2. Penyebab eksposur ( fisik,sosial,lingkungan ).
3. Dampak akibat ( langsung,tidak langsung dan waktu ).
4. Kepentingan asset yaitu resiko berdasarkan pada siapa pemilik aset.

Cara penilaian eksposur aset adalah dengan buku,nilai pasar,nilai pengatian baru dan nilai pengantian baru dengan penyesuaian.

Identifikasi resiko adalah dengan mengunakan daftar periksa dari:
~ sumber resiko : lingkungan fisik,operasional,sosial,kenegaraan dan ekonomi.
~ faktor resiko : laporan keuangan,proses kerja,inspeksi lapangan,analisa kontrak dan analisa

No comments: